Bagusjpurnal.com - Hallo pembaca, pada kesempatan ini saya akan menginformasikan tentang kegiatan ekskul yang ada di Sekolah khususnya di MI Raden Fatah. Informasi ini mungkin akan menambah pengetahuan anda tentang Pramuka. Baca dan simak dengan sungguh-sungguh!.
Pada hari sabtu kegiatan ekskul ini dilakukan tidak hanya di MI RADEN FATAH saja di MI dan SD saja di SMP dan SMA pun juga dilaksanakan kegiatan ekskul ini. Mengapa demikian, pasalnya ekskul Pramuka ini diwajibkan bagi lembaga pendidikan yang ada di Indonesia. Ow, begitu ya! Jadi setiap siswa diwajibkan mengikuti dan menguasai keterampilan yang diajarkan agar kelak menjadi manusia yang mempunyai keahlian dari ekskul teraebut.
Gambar yang saya ambil tersebut merupakan kegiatan peserta didik ketika memperagakan gerakan semaphore. Bagaimana menurun anda lumayan kompak bukan mereka? Tentunya, kegiatan ekskul ini memang sungguh praktis di samping menambah pengetahuan juga menambah kekompakan siswa dalam belajar.
Bailah cukup sekian informasi dari saya, semoga bermanfaat. Jangan lupa tunggu informasi lainnya seputar pramuka.
Jangan lupa dibagikan ke teman-teman ya! Jangan lupa juga baca artikel lainnya agar pengetahuan anda bertambah.
0 Response to "Kegiatan Ekskul Pramuka di MI Raden Fatah"
Post a Comment